Jumat, 01 Maret 2013

Tuhan Sedang Tidur ?

Saat Paus Benecditus XVI berpidato di depan umatnya
terahir kalinya salah satu kata-katanya adalah :
MUNGKIN TUHAN SEDANG TIDUR.

Itulah kata-kata yang dapat mewakili bagaimana kaum
Kristiani memahami Tuhan.Berbeda dengan kaum Muslim.
Kaum muslim memaknai Tuhan tidak seperti mahluk.
Tidak punya sifat yang sama dengan mahluk.Masa Tuhan
tidur ?

Kalau Tuhan mengantuk saja dunia ini akan hancur,
karena tidak ada yang menjaganya.Karena semua yang
hidup tergantung pada Tuhan.

Tuhan kita bisa dianggap  sama,tapi cara memaknainya
yang berbeda.Tuhannya satu tapi persepsinya beda.
Dan menurut kami kaum muslim,bila memaknai Tuhan
saja keliru apa iya semua pengharapan dan pengabdian
akan diterima oleh Tuhan ?

Tuhannya sama yakni Allah,tapi bila penggambarannya
keliru maka semua yang dilakukan juga keliru.
Itulah bedanya antara muslim dan kristen.Berbeda cara
memaknai konsep tentang Tuhan.

Semoga postingan sederhana ini Insya Allah
dapat menggugah satu diantara milyaran kaum
Kristiani yang keliru itu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jenius itu tidak selalu.......

Saya lirik tentang postingan populer blog ini adalah tentang JENIUS.Pembacanya ternyata banyak dari benua Amerika.....wow. Memang menari...