Rabu, 09 Februari 2011

Bukti Ilmu Modern pada Sabda N.Muhammad Saw




Inilah bukti bahwa N.Muhammad Saw bukanlah Nabi omong kosong.
Beliau membuktikan bahwa dirinya memang utusan Tuhan Alloh.
Beliau membuktikan dirinya diberi petunjuk dari Alloh.

Waktu itu jangankan satelit,peta pun belum ada.Beliau sendiri
bukanlah seorang ilmuwan.Tapi beliau membuktikan betapa tepat
nya arah yang diberikan pada sahabat beliau saat mau membangun
mesjid di Yaman.Beliau memberi petunjuk supaya arah kiblat masjid
diarahkan ke sebuah gunung Deyn di San"a.Dan ternyata gunung
tersebut bila dutarik garis lurus akan menuju ke Ka'bah di
Makkah Al mukarromah.Sungguh bukan sesuatu yang mudah dilakukan
pada saat itu.Sedangkan Nabi Muhammad sendiri bukanlah ahli peta.

Sekarang tinggal kita sebagai manusia berakal .Akankah masih
mengingkari bahwa Nabi Muhammad adalah sebuah kebenaran ?

Saya tahu kalau seseorang sudah digariskan menjadi tersesat
maka bukti akurat apapun tetap membutakan akalnya.

Saya hanya mengabarkan sebuah kebenaran saja kepada pembaca
BELOGLEPOT yang ada diluar negeri.Di AMERIKA,KANADA,JERMAN
BRASIL,JEPANG.Silahkan anda memikirkan bukti sederhana ini.
Kalau anda ditakdirkan Alloh mendapat hidayah/kebenaran
maka anda akan mengiyakan Bahwa N.Muhammad saw adalah
sebuah kebenaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jenius itu tidak selalu.......

Saya lirik tentang postingan populer blog ini adalah tentang JENIUS.Pembacanya ternyata banyak dari benua Amerika.....wow. Memang menari...